PRESS RELEASE HUMAS SATGAS COVID-19 KAB OKU PER 4 MEI 2020

PRESS RELEASE HUMAS SATGAS COVID-19 KAB OKU PER 4 MEI 2020

Melalui Juru Bicara Tim Satgas Covid-19 Kab OKU Rozali, SKM menyampaikan update data situasi perkembangan Covid-19 tanggal 03-04 Mei 2020 sampai pukul 10.00 WIB sebagai berikut, total ODP sebanyak 135 orang, 17 orang dalam proses pemantauan , 118 orang sudah selesai pemantauan, jumlah PDP 6 orang, 1 orang masih dalam proses pengawasan, 5 orang telah selesai pengawasan dan terkonfirmasi positif Covid-19 tidak ada penambahan masih tetap 10 orang, pasien sembuh sebanyak 2 orang.

Disamping untuk memutus penyebaran virus covid-19, Pemkab OKU tidak henti-hentinya menghimbau kepada masyarakat bertujuan untuk menghimbau agar tetap berada di dalam rumah jika tidak ada keperluan mendesak.

Dalam kesempatan ini juga, Tim Satgas Covid-19 Kab OKU memberikan himbauan kepada masyarakat untuk tetap disiplin menggunakan masker ketika keluar rumah dan menjaga jarak, membungkus makanan dan minuman untuk dibawa pulang tidak makan di tempat, agar menerapkan pola hidup sehat, mencuci tangan dengan sabun, menggunakan hand sanitizer dan menjaga kebersihan lingkungan serta menghimbau masyarakat agar tidak berkumpul di satu tempat keramaian dan melakukan social distancing/phisycal distancing.

DUM..Terima Kasih Protokol&Komunikasi Pimpinan Pemkab OKU.


Related Articles

DIRGAHAYU KOREM 044/GAPO KE-40 30 JUNI 2021

  Pemerintah Kabupaten OKU mengucapkan Dirgahayu Korem 044/GAPO Ke-40 Tanggal 30 Juni 2021 Semoga Semakin Jaya, Solid, Profesional dan Dicintai

PODCAST EDUKASI LITERASI

OKU Unboxing adalah sebuah program dari Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU). Sebagai informasi, tujuan OKU Unboxing